dailyvideo

Game Baru Price Of Persia : Prodigy


Para penggemar game tentu tak asing lagi dengan seri game yang satu ini. Kali pertama muncul pada 1989 sebagai mini game pada Apple II dan MS DOS, sampai sekarang seri ini telah di-publish, dan dikembangkan berulang kali bleh perusahaan yang berbeda-beda. Terakhir, seri ini dihidupkan kembali oleh Ubisoft, yang kemudian berlanjut menjadi crilogi. Seri ke-4 dirilis pada 2008, dengan berbasis 3D platform.


Cerita bergulir dengan kembalinya Prince of Persia, yang selama ini mengembara untuk menghabiskan sisa hidupnya dalam kedamaian. Tapi tak dinyana, dia terjebak oleh badai pasir dahysat, yang akhirnya berakhir dengan terdamparnya sang pangeran di sebuah tanah terlarang dengan keindahan mistik. Masalah bermula ketika sang pangeran tak sengaja membebaskan Ahriman, sang dewa kejahatan yang dipenjara oleh saudara kembarnya, Ormazd.


Sekali lagi, sang pangeran harus menghadapi petualangan seru dipandu oleh gadis penjaga Ahriman, Elika, untuk memperbaiki kesalahannya, dan mengembalikan kedamaian di dunia yang telah dipenuhi kegelapan.

[princeofpersiagame]

Posted by Dolles on 13:20. Filed under , , . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0

0 komentar for Game Baru Price Of Persia : Prodigy

Leave comment

Recent Entries

Recent Comments

Photo Gallery